Rabu, 08 April 2009

BENCANA OH BENCANA

saya ikut berbela sungkawa terhadap bencana-bencana yang tengah melanda bumi pertiwi. semoga Tuhan memberikan pencerahan agar bencana tidak terus melanda bangsa Indonesia yang kita cintai ini.
di awal april kemarin kita dikejutkan dengan adanya bencana Situ Gintung yang merusak ratusan bahkan ribuan rumah penduduk. bencana ini seakan menjadi shock terapi terhadap calon-calon anggota legislatif. bencana ini seakan membawa berkah bagi CALEG-CALEG untuk memberikan rasa simpati dan empati kepada koraban-korban bencana agar mereka dapat memilih caleg-caleg ini.
banyak koraban menginggal yang sudah diketemukan. tetapi saya merasa banyak ratusan warga yang telah mati karena terseret arus ataupun tertimbun lelongsoran tanah yang belum diketemukan oleh TIM SAR daerah setempat. data yang dihimpun dari berbagai mecam media eletronik. sudah diketemukan 91 orang meninggal dunai. data ini di himpun dari UMJ. semoga bencana ini membukaan mata manusia-manusia agar bertobat dan memohon kepada Allah agar dijauhkan dari bencana-bencana berikutnya.
(nan/her)

3 komentar:

habibiedimas mengatakan...

waaah.....

emang sekarang indonesia dilanda bencana terus,,
cobaan euy.....

ni peringatan dari ALLAH SWT buat warga indonesia biar TOBAT semua.....

ANGGA CHEN mengatakan...

ya mungkin banyak bencana yg terjadi karena udah banyak dosa kali ya bangsa ini...he..he...just kidding

Anonim mengatakan...

saatnya kita mendekat
pada Tuhan yang Maha Kuat